Istri Heran Suami Tabur Sejumput Garam saat Minum Kopi, Perubahan yang Tak Pernah Dirasakan ini Pasti Bikin Syok!

By Ulfa, Jumat, 20 Mei 2022 | 14:25 WIB
Gak nyangka bisa jadi begini kalau tambahkan garam ke kopi (menshealth.com)

Salah satunya yaitu dengan menambahkan garam ke kopi berikut ini.

Di Turki, sudah jadi tradisi bagi calon pengantin perempuan untuk menambahkan garam pada kopi kemudian diberikan ke calon suami beserta keluarga.

Sedangkan di Skandinavia Utara, menambahkan garam pada kopi sudah dilakukan sejak beberapa dekade lalu.

Gak nyangka bisa jadi begini kalau tambahkan garam ke kopi

Lantas, sebenarnya apa sih manfaat dari menambahkan garam ke dalam secangkir kopi?

Melansir perfectdailygrind.com, menambahkan garam ke dalam kopi adalah cara yang bagus.

Hal ini untuk menyeimbangkan profil rasa dari robusta dan proses sangrai yang membuatnya pahit.

Baca Juga: Selama ini Kemana Saja? Berat Badan Bisa Turun Berkilo-kilo Cuma Minum Kopi Dicampur Bumbu Dapur ini, Tetangga Melongo Lihat Perubahannya Dalam 7 Hari

“Penambahan garam dalam kopi mengurangi kepahitan tanpa menggunakan aditif lain,” kata Sara Marquart selaku Kepala di The Coffee Excellence Center.

“Garam secara alami mengeluarkan rasa manis kopi dan mempertahankan aroma yang menyenangkan," imbuhnya.

Menambahkan garam ke kopi sangat menguntungkan bagi orang sensitif terhadap kepahitan pada kopi.

Garam bisa jadi alternatif dari penambahan susu dan gula.