1. Mengatur Gula Darah pada Pengidap Diabetes
Kulit apel sangat mendukung dalam mengatur gula darah.
Orang dengan gula darah atau diabetes harus makan apel dengan kulitnya.
Ini membantu menjaga kadar gula darah tetap terkendali.
2. Menjaga Kesehatan Otak
Dalam kulit apel, terdapatsenyawa quercetin yang baik untuk tubuh.
Ini membantu melindungi sel-sel otak dari kerusakan dan mencegah kehilangan memori dan juga meningkatkan konsentrasi.
3. Mengurangi Risiko Glaukoma
Kulit apel mengurangi risiko glaukoma (kerusakan pada saraf mata).
Sehingga ini baik untuk kesehatan mata Anda.
4. Anti-inflamasi