Enaknya Sampai Bikin Tambah Nasi, Rahasia Ayam Geprek Pedas Nampol Ternyata Gampang Banget, Cukup Tambahkan 1 Bahan Dapur Ini

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Selasa, 31 Mei 2022 | 10:40 WIB
Cara bikin ayam geprek enak ternyata tinggal tambahkan 1 bahan dapur ini ()

Air panas ini akan menghilangkan aroma mentah tapi membuat kesegaran bawang dan cabai tetap terjaga.

Beberapa restoran ada juga yang menaburkan bawang putih iris goreng setelah sambal bawang selesai diulek.

2. Takaran 7 : 1

Bumbu utama sambal bawang untuk ayam geprek cuma bawang putih dan cabai rawit.

Kalau mau enak, gunakan perbandingan rawit dan bawang putih yaitu 7 : 1.

Artinya, tiap 7 butir cabai rawit, gunakan 1 siung bawang putih.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Petaka yang Mengancam Tidak Main-Main! Hentikan Makan Ayam Geprek Lalu Minum Es Teh Manis, Siap-siap Bolak Balik RS

3. Gunakan Minyak Sisa Menggoreng Ayam

Di rumah makan, mereka membuat sambal bawang dengan minyak yang cukup banyak, lo.

Jadinya, minyak panas yang banyak itu bisa sedikit lagi mematangkan bawang dan menghilangkan bau langunya.