Sudah Kepala 7 Tapi Rambut Masih Hitam Legam, Rahasia Nenek Selama Ini Cuma Pakai Tauge untuk Hilangkan Uban, Lebih Murah Dari Harga Semir

By Gusthia Sasky T, Minggu, 5 Juni 2022 | 11:25 WIB
Hilangkan uban di rambut dengan tauge (Kompas)

Masalah pertama yang bisa diatasi oleh tauge adalah soal uban.

Melansir dari Tribunnews.com, tauge ternyata mengandung antioksidan yang banyak sehingga mampu mencegah tumbuhnya uban pada rambut anda.

Tauge untuk hilangkan uban di rambut

Selain mampu mencegah tumbuhnya uban, manfaat kedua tauge adalah membantu mengontrol masalah ketombe.

Tauge mengandung selenium yang mampu membantu menghilangkan bakteri dan jamur di kulit kepala.

Alhasil, mengonsumsi tauge bisa membantu mengatasi masalah ketombe dan mengusir kotoran dari kulit kepala.

Untuk mendapatkan kedua manfaat tersebut, kalian cukup rajin mengonsumsi tauge secara rutin.

Nah, setelah tahu manfaatnya, ada yang mau coba konsumsi tauge dari sekarang?

Baca Juga: Punya Pohon Pepaya Kok Gak Tahu? Daun Pepaya Diam-diam Bisa Bikin Uban Lenyap Selamanya, Syaratnya Wajib Diolah Seperti Ini

Ramuan Kunyit untuk Atasi Uban

Dilansir dari Nakita.ID, mulai sekarang hentikan penggunaan cat rambut karena ada cara alami yang dapat digunakan untuk mengatasi uban.

Cukup dengan bahan kunyit, maka uban di kepala akan enyah.