Sudah Kepala 7 Tapi Rambut Masih Hitam Legam, Rahasia Nenek Selama Ini Cuma Pakai Tauge untuk Hilangkan Uban, Lebih Murah Dari Harga Semir

By Gusthia Sasky T, Minggu, 5 Juni 2022 | 11:25 WIB
Hilangkan uban di rambut dengan tauge (Kompas)

Untuk membuat ramuan dari kunyit sebagai pembasmi uban, mula-mula perlu menyiapkan satu liter air ke dalam panci lalu didihkan.

Kemudian masukkan seperempat cangkir parutan kunyit ke dalam air yang sudah mendidih.

Matikan api lalu tutup panci supaya ramuan tersebut dingin pada suhu ruang.

Langkah selanjutnya, saring cairannya lalu masukkan ke dalam botol.

Ramuan ini memiliki warna yang sangat kuat dan sulit dihilangkan sehingga sebaiknya menggunakan handuk untuk membungkus leher dan bahu supaya tidak terkena ramuan kunyit.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Tinggal Pada Biaya Mahal Cat Rambut! Uban yang Muncul di Kepala Bisa Auto Minggat Cuma Modal Oleskan Jahe yang Diolah Seperti Ini

Oleskan ramuan yang telah dibuat tersebut dari kulit kepala hingga ke ujung rambut.

Diamkan selama kurang lebih 15 menit.

Bilas dengan air bersih kemudian dilanjutkan keramas menggunakan sampo organik.

Dilansir dari Kompas.com, selain berfungsi untuk menghilangkan uban di kepala, kunyit juga memiliki segudang manfaat lain.

Manfaat kunyit yang tak kalah penting yakni, dapat mencegah alzeimer, merangsang cairan empedu, anti peradangan, menurunkan risiko penyakit jantung.

Selain itu kunyit juga dapat membantu mencegah kanker, mengurangi gejala osteoarthritis, meningkatka kapasitas antioksidan dalam tubuh, hingga mengatasi depresi.

Baca Juga: Rahasia Nenek Bebas Uban Ternyata Ada di Dapur! Modalnya Cuma Seikat Bayam yang Dijadikan Ramuan ini, Gampang Dibuat!

Artikel ini telah tayang di BolaStylo.com dengan judul, Gak Nyangka, Konsumsi Tauge Bisa Bikin Uban dan Ketombe Bablas