3 Cara Membersihkan Pantat Panci yang Gosong Tanpa Sabun Cuci Piring, Langsung Kinclong Seperti Baru Beli

By Raka, Selasa, 14 Juni 2022 | 16:54 WIB
Cara hilangkan gosong pada panci dengan bahan dari dapur (Kolase Pixabay)

SajianSedap.com - Pantat panci yang gosong tentu menyebablkan.

Pantat panci gosong kerap susah dicuci.

Bahkan sudah bermandikan keringat, pantat panci gosong tetap susah lenyap.

Bukan salah dari sabun cuci piring yang digunakan, pantat panci yang gosong perlu memakai trik.

Trik ini bisa membuat pantat panci gosong jadi tampak seperti baru lagi.

Salah satunya dengan menggunakan bahan-bahan dari dapur.

Cara membersihkan pantat panci gosong

1. Cuka

Noda karat pada sendok dan garpu bisa kamu hilangkan dengan merendam benda-benda tersebut di dalam cuka.

 Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This

Rendam benda stainless steel selama satu malam di dalam cuka lalu kikis noda karat yang ada.

Waktu perendaman bisa kamu perpanjang agar hasilnya tebih maksimal.

2. Jeruk Nipis

Jeruk nipis memang sering digunakan sebagai campuran berbagai bahan permbersih peralatan dapur.

Untuk membersihkan karat, taburkan garam di atas noda karat lalu rendam di air perasan lemon atau jeruk nipis.

Setelah direndam semaiaman, kikis noda karat.

3. Baking Soda

Baking soda

Baking soda terkenal bisa membersihkan berbagai macam benda, termasuk yang berbahan stainless steel.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Emak-emak Pasti Senang, Cara Cepat Merebus Daging Agar Hasilnya Empuk Cuma Tambah 3 Lembar Daun dari Pekarangan Ini, Tak Perlu Panci Presto

Caranya, campurkan baking soda ke air dengan komposisi baking soda lebih banyak dari pada air.

Hal ini dilakukan agar terbentuk bahan yang berupa pasta, sehingga baking soda bisa bekerja lebih maksimal.

Oleskan pasta baking soda ke bagian yang berkarat, lalu gosok dengan sikat atau sabut baja.

Cara Menghilangkan Karat pada Panci

Bahan stainless steel banyak dipilih orang untuk perabotan rumah tangga karena tahan lama, antikarat, dan tampilannya yang lebih cantik daripada bahan aluminium maupun tembaga.

Meski dikenal sebagai bahan antikarat, bukan berarti peralatan yang terbuat dari stainless steel tidak akan pernah mengalami karat.

Bahan stainless steel yang sering tertutup minyak saat memasak ataupun berada di tempat lembap, seperti kamar mandi, akan rentan berkarat.

Kalau sudah begini, barang berbahan stainless steel tidak akan tampil indah tagi dan berbahaya bagi kesehatan.

Untuk itu, kamu perlu melakukan pembersihan untuk menghilangkan noda karatnya.

Baca Juga: Bisa Bikin Hemat Tenaga! Air Rendaman Beras Bisa Bikin Pantat Panci yang Hitam Seperti Baru Beli, Ini Caranya

Ada beberapa bahan dan cara ini bisa Anda coba untuk membersihkan karat dari benda stainless steel.

Salah satu caranya adalah dengan menggunakan air cola.

Karat pada bahan stainless steel juga bisa rontok dengan merendamnya di minuman cola bersoda.

Caranya dengan menuangkan minuman kola bersoda ke panci atau wajan yang berkarat, diamkan selama 30 menit.

Kemudian cuci panci dan wajan tersebut dengan air dan sabun.