Cocok Buat Pengantin Baru, Coba Tambahkan Kunyit Bubuk pada Makanan Setiap Hari, Kalau Minum Obat Belum Tentu Hasilnya Kayak Gini

By Ulfa, Minggu, 26 Juni 2022 | 18:50 WIB
Manfaat taburkan bubuk kunyit pada makanan dan minuman (food.ndtv.com)

Penyebab Kemandulan pada Pria

Kemandulan pada laki-laki dapat disebabkan oleh berbagai faktor biologis dan kesehatan, yaitu sebagai berikut:

- Kadar hormon tiroid yang rendah menyebabkan masalah dalam pembuahan.

- Kesehatan mental yang buruk atau seringnya tingkat stres yang tinggi dapat memengaruhi kinerja.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Hidup Sehat Modalnya Murah Banget, Cuma Rebus Kunyit dan Jahe Lalu Airnya Diminum Hangat-hangat Sebelum Tidur, Efeknya Bikin Tubuh Rasakan Hal Menakjubkan Ini

- Varises pada testis dapat mencegah sperma keluar dari tubuh.

- Obat-obatan tertentu juga dapat menyebabkan rendahnya kesuburan pada laki-laki.

Kebanyakan orang tidak tahu tentang penggunaan kunyit untuk kesuburan laki-laki.

Kunyit sebenarnya bisa bermanfaat bagi laki-laki yang ingin meningkatkan kesuburan.

Kunyit mengandung berbagai senyawa yang membantu mengatasi masalah yang tercantum di atas.