Seumur Hidup Baru Tahu, Makan Buah Srikaya Ternyata Bisa Atasi Penyakit yang Sering Diidap Bapak-bapak Ini

By Idam Rosyda, Selasa, 5 Juli 2022 | 08:25 WIB
manfaat buah srikaya dan efek sampignya untuk kesehatan (pixabay/eric dela Paz)

Lama-kelamaan hal ini dapat meningkatkan risiko berbagai penyakit, salah satunya kanker.

Untuk mengurangi radikal bebas, tubuh membutuhkan asupan antioksidan yang cukup.

Salah satu cara mendapatkan antioksidan adalah dengan mengonsumsi makanan yang kaya antioksidan, termasuk buah srikaya.

Artikel akan berlanjut setelah video berikut ini:

Baca Juga: Nyaris Gak Ada yang Sadar, Ngemil Kuaci Ternyata Efeknya di Tubuh Enggak Main-main, yang Sering Makan Beruntung!

4. Mencegah penyakit kardiovaskuler

Darah tinggi biasanya identik dengan penyakit yang menyerang bapak-bapak.

Meski bisa menyerang siapa saja, tekanan darah tinggi yang tidak terkontrol dapat meningkatkan risiko penyakit kardiovaskular seperti jantung dan stroke.

Manfaat srikaya untuk mencegah penyakit kardiovaskuler adalah mencegah hipertensi.

Efek ini diduga karena kandungan kalium, magnesium, antioksidan, dan serat dalam buah srikaya.

5. Menjaga gula darah