Dibocorkan Mantan Staff Bakery, Kalau Mau Brownies Enak 'Selembut Kapas' Bisa Dimasak Pakai 1 Alat ini, Baru Matang Langsung Ludes!

By Ulfa, Selasa, 5 Juli 2022 | 09:40 WIB
Begini ternyata cara membuat brownies di rice cooker yang enak dan lembut (Kolase SajianSedap via Youtube.com/ Kusinang Ilocano  dan momsdinner.net)

2. Coklat Tidak Boleh Terlalu Panas

Kala membuat brownies, kita akan mencampurkan coklat leleh ke dalam telur.

Nah, perhatikan benar kalau coklat tidak boleh dalam keadaaln panas saat dicampurkan ke dalam telur.

Soalnya, jika cokelat panas saat dicampurkan ke dalam adonan akan membuat telur matang sebelum proses pemanggangan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Tetangga Heran Kok Bikin Brownies Ditusuk-tusuk Pakai Tusuk Gigi, Pas Matang, Satu Komplek Langsung Antri Kepengen Coba

Telur yang matang tersebut akan berserabut di dalam adonan.

Akibatnya, brownies jadi tidak bisa lembut, lo.

Jadi, tunggu sampai coklat hangat-hangat kuku dulu, baru tambahkan ke dalam adonan.

Untuk mengetahuinya, celupkan jari kelingking ke dalam cokelat.

3. Cara Menggunakan Rice Cooker untuk Membuat Brownies