SajianSedap.com - Bagi Anda yang memiliki perkakas di dapur, pasti dong sering menemukan alat di rumah ini berkarat.
Ya, karena berbahan dasar besi, biasanya perkakas seperti obeng ini mudah sekali berkarat.
Jika tidak segera dihilangkan, tentu saja jarat ini bisa membuat perkakas dapur Anda mudah lapuk.
Daripada Anda harus membeli perkakas dapur baru, tentu hal ini bisa menguras jantung Anda.
Tentu saja cara mengatasinya dnegan cara menghilangkan karatnya.
Beberapa bahan dapur rupanya bisa membantu Anda untuk menghilangkan karat pada perkakas dapur Anda loh
Cara Menghilangkan Karat di Perabotan dan Perkakas Rumah Tangga
Dilansir dari Family Handyman, ada beberapa cara menghilangkan karat dari perkakas yang bisa Anda coba.
Tak perlu beli bahan, karena Anda bisa memanfaatkan bahan yang ada di dapur.
1. Bersihkan perkakas berkarat dengan cuka
Anda dapat membersihkan perkakas berkarat dengan lebih mudah daripada mengikis dan mengampelasnya.