Manfaat Daun Kelor Ternyata Bisa Libas Keriput dari Wajah, Racikannya Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

By Idam Rosyda, Rabu, 6 Juli 2022 | 16:25 WIB
manfaat daun kelor untuk wajah bisa mengatasi keriput (pixabay/iskandar63)

SajianSedap.com - Manfaat daun kelor memang sudah dikenal sejak jaman nenek moyang.

Bahkan, manfaat daun kelor ini juga kerap dikaitkan dengan metode mistis pengusiran ilmu hitam.

Tapi selain itu, manfaat daun kelor ini juga sering digunakan untuk pengobatan.

Salah satu manfaat daun kelor bahkan bisa membantu mengatasi diabetes.

Selain untuk kesehatan, manfaat daun kelor ternyata juga bisa digunakan untuk perawatan wajah.

Salah satu manfaat daun kelor untuk wajah ini bahkan bisa mengatasi keriput.

Tentunya ini kabar gembira untuk ibu-ibu di rumah.

Lalu apa saja manfaat daun kelor untuk wajah ?

Ulasan lengkapnya akan Sajian Sedap sajikan, agar Anda bisa mencobanya di rumah.

Baca Juga: Manfaat Daun Bidara untuk Mengobati Kolesterol, Obat Dokter Kalah Jauh

Manfaat Daun Kelor untuk Wajah

Dilansir dari NDTV, vitamin dan mineral yang banyak terkandung dalam daun kelor kini dimanfaatkan di bidang kecantikan, diolah menjadi masker wajah.