Untung Diingatkan Mertua Agar STOP Buang Akar Bayam! Kalau Diolah jadi Seperti ini Keputihan Pasti Tak Berani Singgah Lagi

By Ulfa, Selasa, 12 Juli 2022 | 12:25 WIB
Akar Bayam miliki banyak manfaat baik untuk kesehatan (Tribun Palembang - Tribunnews.com)

SajianSedap.com - Kalau beli bayam di pasar, jangan buang akarnya ya!

Karena ternyata ada manfaat akar bayam untuk kesehatan, terutama bagi para wanita, loh.

Ya, diketahui saat kita akan memasak bayam, tangkai dan akarnya sering dibuang begitu saja.

Padahal, akar bayam kalau diolah seperti ini akan memberikan segudang manfaat untuk tubuh.

Salah satu manfaat akar bayam adalah untuk atasi keputihan.

Kok bisa?

Akar Bayam Bisa Mengatasi Keputihan

Diketahui bahwa selain daunnya yang sering dipakai, ternyata ada juga bagian lain dari sayur bayam yang memiliki banyak sekali manfaat, yakni akar bayam.

Kita bisa rasakan manfaat akar bayam ini dengan minum air rebusan atau jus akar bayam.

Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities

Akar bayam yang biasanya dibuang begitu saja ini ternyata memiliki peranan penting sebagai obat tradisional.

Salah satunya yaitu untuk mengobati keputihan pada wanita.