Gak Khawatir Gas Habis, Masak Daging Agar Cepat Empuk dalam Hitungan Menit Cuma Tambah Segenggam Beras, Pasti Mropol Seketika Digigit

By Amelia Pertamasari, Rabu, 27 Juli 2022 | 06:53 WIB
Cara merebus daging agar empuk dengan beras. (SajianSedap)

SajianSedap.com - Daging menjadi salah satu bahan makanan yang digemari banyak orang.

Sumber protein ini bisa diolah menjadi banyak resep sehingga tak bosan mengonsumsinya.

Seperti rawon, gulai, rendang, tongseng, dan lain sebagainya.

Namun berbagai jenis daging, seperti kambing, sapi, atau ayam kampung memiliki satu permasalahan yang sama.

Itu adalah dagingnya yang alot dan membutuhkan proses memasak yang benar.

Salah satu cara yang paling sering digunakan adalah menggunakan panci presto,

Namun tak semua orang memiliki panci presto sehingga merebusnya dalam waktu yang lama.

Ini tentu membuat gas elpiji boros bukan dan tak efektif bukan.

Padahal cara mengempukkan daging sebenarnya hanya menggunakan segenggam beras seperti berikut ini.

Baca Juga: Bersyukur Punya Tetangga Tukang Gorengan, Terbongkar Cara Bikin Singkong Goreng Empuk dan Merekah, Langsung Meropol Begitu Digigit!

Cara Mengempukkan Daging

1. Perhatikan Cara Memotongnya