Gak Habis Pikir, Orang Jogja Ini Justru Olah Kulit Durian dengan Cara Ini, Ternyata Kalau Dimakan Efeknya di Tubuh Nggak Main-main

By Idam Rosyda, Jumat, 29 Juli 2022 | 09:40 WIB
manfaat kulit durian yang diolah jadi camilan sehat (Pexels/Hon Son)

SajianSedap.com - Akhirnya musim durian telah tiba.

Di berbagai daerah, panen durian kini sudah dimulai, sehingga tidak heran jika penjual durian dadakan akan menjamur.

Bagi penggemar durian hal ini tentu saja surga durian, namun bagi yang tidak suka hal ini bisa saja menyiksa.

Aroma khas durian jadi salah satu daya tarik buah satu ini.

Meskipun di sisi lain, aroma durian ini bisa membuat sebagian merasa mual.

Nah, saat Anda menyantap durian, pasti kulit durian akan Anda buang bukan?

Ya, biasanya kulit durian ini akan terbuang percuma.

Namun di tangan orang Jogja ini durian rupanya bisa dimakan dan memiliki manfaat kesehatan loh.

Lantas apa manfaat kulit durian untuk kesehatan ini?

Baca Juga: Kalau Mau Beli Durian Coba Lihat Bagian Batangnya, Jika Ada Ciri-ciri Ini Tandanya Sudah Matang, Jangan Keliru!

Manfaat Konsumsi Kulit Durian

Selama ini sering dibuang, kulit durian nyatanya bisa jadi olahan bermanfaat unutk tubuh.