Dikira Bersih Ternyata Sumber Petaka, Berhenti Mencuci Piring dengan Spons Cuci Piring Kalau Kondisinya Seperti ini, Nyawa Seisi Rumah Dalam Bahaya

By Marcel Mariana, Senin, 1 Agustus 2022 | 06:11 WIB
Bahaya cuci piring dengan spons cuci piring (decaribbeans.com)

Sajiansedap.com - Setiap ibu rumah tangga tentu menggunakan spons cuci piring untuk mencuci piring.

Hal ini dianggap biasa, padahal ada bahaya yang siap mengancam loh.

Seorang peneliti dari Nofima lembaga penelitian makanan Norwegia, Trond Moretro, telah mempelajari hal ini.

Menurutnya, kuman seperti bakteri salmonella dan lainnya sangat menyukai permukaan spons yang lembab.

Spons cuci piring salah satunya.

Jika tidak dihentikan akan ada bahaya yang siap mengancam nyawa anda dan keluarga loh.

Sebuah studi Scientific American tahun 2017 menemukan beberapa hasil yang mengejutkan tentang jumlah bakteri yang bersembunyi di spons cuci piring yang kotor.

Beberapa pengujian menemukan lebih dari 300 jenis bakteri yang berbeda pada satu spons, dengan kepadatan hingga 45 miliar per sentimeter persegi.

Berikut ini ulasan lengkap bahaya spons cuci piring yang harus anda ketahui.

Jangan sampai menyesal belakangan!

Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights

Bahaya Spons Cuci Piring