Namun syaratnya harus dengan air hangat.
Pastikan Anda menggunakan sabun cuci piring yang tidak terlalu keras ya.
Air hangat akan membantu mengangkat sisa kotoran tanpa merusak lapisan teflon.
Rendam teflon dalam air hangat yang sudah diberi sabun cuci dan bisa dibersihkan setelah air cukup mendingin.
2. Jangan gunakan sabut cuci
Walaupun sudah antilengket, namun terkadang ada kotoran yang sangat sulit diangkat.
Tentu hal ini membuat Anda kesal dan langsung menggunakan sabut cuci.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Memang menggunakan sabut cuci akan mempercepat mengangkat kotoran.
Namun hal ini sangat tidak disarankan sebab akan merusak lapisan teflon.