TANPA Semprotan Gulma, Rumput Liar Depan Rumah Langsung Layu dan Mati, Modal Garam Saja, Cobain Deh

By Idam Rosyda, Rabu, 3 Agustus 2022 | 10:10 WIB
garam jadi salah satu bahan alami yang bisa membasi rumput liar (SajianSedap)

SajianSedap.com - Rumput liar jadi salah satu masalah di rumah yang bisa menimpa siapa saja.

Biasanya rumput liar ini kerap tumbuh di pekarangan rumah.

Alhasil, tanaman hias Anda bisa terganggu karena keberadaan rumput liar alis gulma ini.

Selain itu, rumput liar juga kerap mengganggu keindaghan pekarangan Anda.

Untuk membasmi rumput liar, tidak melulu haru memakai bahan kimia atau semprotan gulma loh.

Agar tetap aman untuk keluarga, Anda bisa membuat pembasmi rumput liar buatan sendiri.

Tentunya cara ini bisa Anda lakukan secara mandiri.

Tidak susah kok cara membuat pembasmi rumput liar buatan sendiri ini.

Anda hanya membutuhkan garam saja.

Baca Juga: Penggemar Es Buah Bakal Jingkrak-jingkrak, Rumput Laut Ternyata Bisa Hempas Penyakit Mematikan Ini, Kasih Tahu Seisi Rumah

Cara membasmi Rumput Liar Agar Tidak Tumbuh Lagi

Tak melulu harus memakai bahan kimia, Anda bisa memanfaatkan garam sebagai pembasmi rumput liar buatan sendiri.