Pusing Lihat Dapur Diacak-acak, Tahunya Tikus Bakal Minggat Cuma Modal Gantung Bahan Sisa Masak Ini, Gak Akan Berani Masuk Rumah Lagi

By Amelia Pertamasari, Jumat, 26 Agustus 2022 | 15:10 WIB
Cara mengusir tikus berkeliaran di rumah. ()

SajianSedap.com - Rumah yang bersih tentu membuat betah penghuninya.

Bersih dapat diartikan bebas dari kotoran, bau, atau bahkan hewan yang dianggap kotor.

Salah satu hewan yang sering datang ke rumah dan menggangu kenyamanan adalah tikus.

Hewan pengerat ini akan merusak banyak barang dengan mengunyahnya, termasuk juga makanan terbuka.

Selain menargetkan barang dan makanan, mereka juga akan menyebarkan berbagai penyakit.

Sehingga keberadaanya bisa menimbulkan kerugian bagi siapa saja.

Dan karena itu banyak orang akan mengusirnya atau bahkan membunuhnya dengan racun.

Tentu racun mungkin efektif untuk membunuhnya, tapi ini bisa menjadi racun bagi keluarga tak hanya bagi tikus saja.

Oleh sebab itu, penggunaan bahan alami bisa lebih aman sebagai cara mengusir tikus.

Salah satunya dengan sisa bahan masak Anda yang berasal dari potongan sisa sayur ini.

Penasaran bahan apa yang dapat digunakan mengusir tikus? Simak berikut ini untuk dicoba di rumah.

Baca Juga: Buru-buru Beli Perangkap, Padahal Tikus yang Menganggu Rumah Takut Banget Sama Kapas, Begini Cara Pakainya Biar Ampuh