Pedagang Gorengan Bagi Tips, Kunci Agar Minyak Goreng Bekas Tetap Jernih Cukup Pakai Ampas Kopi, Caranya Gampang Banget

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 11 September 2022 | 14:25 WIB
Minyak goreng bekas yang menghitam bisa dijernihkan kembali dengan memakai ampas kopi ()

SajianSedap.com – Ketika membeli gorengan, pasti kita akan membutuhkan banyak minyak goreng.

Nah minyak ini pasti akan dipakai berkali-kali.

Namun sayangnya minyak yang dipakai berkali-kali ini akan lebih mudah menggelap.

Tentu saja penyebabnya karena ada berbagai tepung yang membuat minyak keruh.

Tapi pernahkah Anda melihat penjual gorengan yang minyaknya selalu jernih?

Minyak yang bening bisa jadi bukan didapat dari minyak baru lho.

Bahan ini ternyata bisa dijernihkan kembali.

Bahkan Anda hanya membutuhkan ampas kopi.

Cara menggunakannya juga sangat mudah.

Anda bisa mencobanya sendiri di rumah.

Ingin tahu bagaimana caranya?

Baca Juga: Pantas Selalu Irit, Menjernihkan Minyak Goreng Bekas Ternyata Cuma Modal 1 Kepal Nasi Saja, Nggak Butuh Saringan Lagi