SajianSedap.com - Haid atau menstruasi adalah salah satu periode bulanan yang dialami oleh para wanita.
Meski jadi salah satu hal yang dialami oleh para wanita, masih ada beberapa mitos yang kini masih dipercaya.
Salah satunya adalah keramas saat haid.
Mitos mengatakan jika keramas saat haid rupanya bisa memicu timbulnya efek samping.
Bahkan ada yang mengatakan akan mengganggu rahim.
Tentunya hal ini menimbulkan pertanyaan besar.
Pasalnya jika para wanita tidak diperbolehkan untuk keramas selama periode haid, hal ini akan mengganggu kenyamanan.
Apalagi jika melakukan aktivitas fisik, keringat dan bau tak sedap di rambut bisa mengganggu kenyamanan.
Anda tentu penasaran bukan, boleh tidak sih keramas atau mencuci rambut saat haid?
Ahli ini beberkan penjelasan lengkapnya.
Berikut ulasannya.