Resep Daging Tumis Bumbu Tomat, Menu Makan Siang Simple yang Double Lezatnya

By Dwi, Sabtu, 17 September 2022 | 09:00 WIB
Resep Daging Tumis Bumbu Tomat, Menu Makan Siang Lezat yang Bikin Tambah Nasi Terus (Sajian Sedap)

1/4 sendok teh gula pasir

300 ml santan dari 1/4 butir kelapa

1 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu Halus:

2 buah cabai rawit merah

4 buah cabai merah besar

2 buah cabai hijau keriting

2 buah tomat merah

1/4 sendok teh merica

Cara Membuat Daging Tumis Bumbu Tomat:

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, jahe, dan daun jeruk sampai harum.

2. Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan santan, garam, dan gula pasir. Masak sampai matang dan meresap.