Bisa Cepat Ditangani, Begini Langkah Mendapatkan Tranfusi Darah Gratis dengan BPJS

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 21 September 2022 | 16:40 WIB
Tidak perlu waktu lama, begini cara mendapatkan transfusi darah gratis dengan BPJS (Shutterstock)

4. Transfusi darah biasanya diberikan pada orang yang menerima transfusi darah utuh adalah orang yang menderita perdarahan parah yang membutuhkan sel darah merah, sel darah putih, dan sel keping darah.

Jadi banyak sekali ya jenis dan juga kebutuhan transfusi darah.

Lalu bagaimana cara mendapatkannya gratis dengan BPJS?

Cara Mendapatkan Tranfusi Darah Gratis dengan BPJS

Nah kita semua sudah tahu kalau transfusi darah sangatlah penting bagi seseorang.

Jika terlambat sedikit saja, bisa terjadi kondisi yang sangat fatal bahkan kematian.

Karena itu tindakan transfusi harus dilakukan dalam waktu yang cepat.

Apalagi jika dilakukan tanpa BPJS, biaya transfusi juga tidak sedikit.

Karena itu, transfusi darah gratis dengan BPJS ini sangat penting.

Melansir dari laman BPJS Kesehatan, manfaat transfusi gratis dengan BPJS ini dirasakan oleh Ramlan, warga Manokwari.

Ia mengaku selawa dirawat sudah mendapatkan transfusi darah sebanyak 3 kantong.

Baca Juga: Cara Mengobati Asam Lambung Kronis Gratis dengan BPJS, Syaratnya Mudah dan Anti Ribet

Semua darah yang ia dapatkan tidak mengeluarkan biaya sama sekali lho.