Bisa Jadi Uang Tambahan, Begini 5 Syarat Buka Gerai Alfamart, Dijamin Mudah dan Untung Besar

By Gusthia Sasky T, Selasa, 20 September 2022 | 19:10 WIB
Syarat buka gerai alfamart bisa dilakukan dengan memenuhi beberapa izin. (Kompas)

SajianSedap.com - Nampaknya belum banyak yang tahu ya syarat buka gerai Alfamart.

Padahal kalau Anda tahu syarat buka gerai Alfamart bisa jadi ladang cuan loh.

Untuk memenuhi syarat buka gerai Alfamart gak sulit kok.

Sebab syarat-syarat yang diperlukan pasti bisa Anda penuhi.

Diketahui ada 5 syarat buka gerai Alfamart.

Syarat Buka Gerai Alfamart

Jika Anda tertarik untuk membuka gerai Alfamart, Anda wajib penuhi beberapa syarat ini terlebih dahulu:

- Harus memiliki Badan Usaha (Koperasi, PT, CV atau lainnya).

- Berkewarganegaraan Indonesia (WNI).

- Menyiapkan Lokasi Usaha sesuai ketentuan

- Harus memenuhi perizinan seperti Izin tetangga, SIUP, NPWP, TDP, domisili dan sebagainya.

Baca Juga: Setelah Ngaku Belanja di Alfamart Selama di Amerika, Kini Barbie Kumalasari Terciduk Antri WC Umum! 'Kelas Bisnis Kok Bawa Tisu Sendiri?'

- Siap mengikuti sistem dan prosedur yang sudah ditetapkan Alfamart.