Jus lemon atau air perasan lemon bisa membuat alpukat yang Anda simpan tetap terjaga kesegarannya.
Metode ini, akan membuat alpukat tetap berwarna hijau segar seperti baru dipotong.
Caranya pun mudah.
Olesi potongan alpukat dengan jus lemon.
Asam sitrat yang terkandung dalam jus lemon akan mencegah perubahan warna.
Simpan alpukat dalam plastik atau wadah kedap udara, dan masukkan ke dalam kulkas.
3. Minyak zaitun
Olesi daging alpukat dengan minyak zaitun yang rasanya tidak terlalu kuat.
Minyak zaitun berfungsi menahan udara agar tidak menyentuh bagian buah yang terbuka, mencegah oksidasi dan perubahan daging alpukat menjadi kecokelatan.
Setelah diolesi minyak zaitun, simpan buah dalam wadah kedap udara di kulkas sampai Anda memakannya lagi.
Nah itulah cara menyimpan alpukat matang agar tetap awet dan hijau.
Baca Juga: Tak Semua Pedagang Tahu, Cara Cek Alpukat Matang Ternyata Tekan Bagian Ini, Biar Enggak Salah Beli