Pasalnya kemiri punya kandungan minyak yang bisa menghitamkan rambut secara permanen.
Uban yang berwarna putih pasti langsung tertutup sempurna jika Anda mau memanfaatkan kemiri.
Cara menghilangkan uban dengan kemiri sangat mudah dilakukan.
Pertama, lebih dulu membakar kemiri untuk mendapatkan minyaknya.
Setelah terbakar sampai hitam, haluskan kemiri.
Kedua, siapkan kain bersih atau kain bekas untuk memeras kemiri yang sudah halus untuk mendapatkan minyaknya.
Minyak kemiri inilah yang dioleskan pada rambut agar uban hilang.
Setelah dioleskan ke rambut, diamkan 5 jam sebelum dibilas bersih dengan sampo.
Selamat mencoba di rumah ya!
Dijamin anda akan sangat ketagihan menggunakannya!
Cara Hilangkan Uban dengan Daun Salam
Daun salam merupakan salah satu rempah andalan bagi kebanyakan orang Indonesia.