Ngeri Kalau Minum Pil Pelangsing, Mending Bikin Ramuan Jahe untuk Lunturkan Lemak Di Perut, Hasilnya Auto Singset Bebas Buncit

By Gusthia Sasky T, Senin, 10 Oktober 2022 | 07:45 WIB
HIlangkan perut buncit dengan ramuan jahe. (Freepik)

SajianSedap.com - Setiap orang pasti ingin punya bentuk badan yang bagus ya.

Terutama para wanita yang selalu ingin punya bentuk badan yang indah.

Namun, sayangnya banyak orang yang memiliki perut buncit.

Perut buncit ini sunggu dibenci, sebab bisa mengganggu penampilan kita.

Sebenarnya kita bisa minum pil pelangsing untuk menghilangkan lemak di perut.

Namun, sayang terkadang minum pil pelangsing bisa datangkan efek samping.

Maka itu kenapa Anda gak coba yang alami saja?

Ya, terungkap jika ternyata ada ramuan jahe yang bisa lunturkan lemak di perut loh.

Dengan minum ramuan jahe dijamin bisa bikin badan singset bebas buncit deh.

Penasarankan gimana caranya membuat ramuan jahe tersebut?

Langsung simak artikel ini ya!

Baca Juga: Biang Keladi, An Indonesian Restaurant with Warteg Vibe Located at Pacific Place

Cara Alami Hilangkan Perut Buncit

Nah, ini dia deretan ramuan yang bisa Anda buat untuk menghilangkan perut buncit.

1. Ramuan jahe dan lemon

Ramuan jahe dan lemon bisa membantu membersihkan sisa makanan di usus dan juga baik untuk mempercepat metabolisme tubuh.

Pertama, kita perlu menyiapkan bahan-bahan, seperti:

Kini Anda bisa coba buat ramuan dari bahan jahe dan lemon untuk hilangkan perut buncit.

- 1/2 ruas jahe

- 1 buah lemon sedang

- 1 makan madu (opsional)

- air secukupnya

Langkah awal yaitu bersihkan jahe, belah menjadi dua bagian, lalu geprek.

Kemudian, masukkan jahe ke dalam air hangat lalu aduk hingga wangi keluar.

Baca Juga: Dompet Sampai Boncos Beli Pil Pelangsing, Perut Buncit Ternyata Bisa Langsung Kempes Cuma Modal Mentimun yang Diolah Begini

Lalu, belah lemon jadi dua dan peras air lemon ke dalam gelas air jahe.

Aduk hingga rata lalu tambahkan madu.

Setelah itu, minum ramuan secara teratur ketika menjalani diet.

2. Ramuan jamu beras kencur

Kita juga bisa mengonsumsi beras kencur untuk mengecilkan perut.

Berdasarkan penelitian, jamu beras kencur sangat baik untuk kesehatan pencernaan dan membuat kerja usus jadi lebih maksimal.

Pertama, siapkan satu genggam beras, gula merah, 1 ruas kencur, dan air secukupnya.

Kemudian, cuci beras sampai bersih lalu rendam selama 3 jam.

Rebus air dan masukkan kencur yang sudah digeprek, lalu aduk sampai keluar wanginya

Tunggu kencur hangat kemudian haluskan pakai blender bersama beras yang sudah direndam.

Saring hasil blender yang sudah halus lalu masukkan gula merah agar lebih manis.

Baca Juga: Langsung Langsing, Singkirkan Perut Buncit dalam Waktu Singkat Cuma Modal Jahe dan Lemon, Begini Cara Mengolahnya

Artikel ini telah tayang di Nova.id dengan judul, 2 Perawatan Tradisional untuk Mengecilkan Perut, Bye Buncit!