Cara Mencairkan Daging Giling Beku dari Freezer, Bukan Direndam Air Biasa Tapi dengan 4 Cara Ini Agar Aman Masuk Mulut

By Ulfa, Senin, 17 Oktober 2022 | 11:40 WIB
Cara mencairkan daging giling beku di freezer dengan cepat dan aman (Stephanie Howard//Getty Images)

Baca Juga: Cara Mencairkan Daging Beku dari Freezer, Bukan Direndam Air Tapi Harus dengan Cara Ini Agar Aman Masuk Mulut

3. Cairkan daging giling beku di microwave

Namun, kalau kamu hanya memiliki waktu yang singkat misalnya hanya lima menit saja.

Kamu bisa memasukkan microwave selama dua hingga tiga menit.

Balik daging setiap 45 detik agar mencair secara rata dan permukaan daging tidak gosong.

4. Jangan mencairkan daging di suhu ruang

Dilansir dari laman Insider, hindari mencairkan daging giling di suhu ruang.

Mungkin kamu butuh waktu sekitar enam hingga delapan jam untuk mencairkannya.

Hal ini justru bisa membuat bakteri tumbuh subur di sekitarnya.

Jangan Mencuci Daging Ayam Giling

Sebenarnya, setiap rumah punya preferensi sendiri tentang mengolah daging ayam giling.

Tapi, yang paling benar, daging ayam giling tidak boleh dicuci sama sekali.

Kenapa?

Sederhana, karena juice atau sari-sari ayam akan terbuang bersama air cucian.

Coba perhatikan, deh, hasil cucian dari daging ayam giling, pasti berwarna cokelat kemerahan.