SajianSedap.com - Kanker payudara masih menjadi salah satu momok perempuan.
Sebab, kanker payudara kini menjadi salah satu penyakit berbahaya yang sudah menelan banyak jiwa.
Selain karena faktor keturunan, kanker payudara juga bisa disebabkan oleh faktor dari luar.
Misalnya gaya hidup yang tidak sehat seperti, makan makanan berlemak, jarang olahraga, atau sering minum alkohol.
Selain itu, kesalahan pemakaian bra juga bisa menjadi salah satu penyebabnya.
Misalnya memilih bra dengan ukuran yang terlalu kecil atau jarang mencuci bra.
Untuk mencegah kanker payudara, Anda tentu saja harus meninggalkan kebiasaan-kebiasaan buruk di atas.
Di sisi lain, ada sayuran yang berperan aktif mencegah pertumbuhan sel kanker payudara.
Tak perlu rogoh kocek dalam-dalam, sayuran ini bisa Anda dapatkan di tukang sayur keliling dengan harga yang murah.
Penasaran dengan sayur yang dimaksud?
Simak ulasan selengkapnya, yuk!