Dikiranya Sehat Banget, Menu Sarapan Favorit Anak-Anak Ini Diam-Diam Bisa Picu Diabetes Lebih Bahaya dari Es Krim

By Hani Arifah, Minggu, 23 Oktober 2022 | 06:40 WIB
Menu sarapan favorit anak yang bisa picu diabetes. ()

Baca Juga: Tumbuh Lebat di Pekarangan, Siapa Sangka Daun Kelor Diam-diam Ampuh Turunkan Gula Darah, Begini Mengolahnya Biar Cespleng

Namun menu satu ini ternyata tidak dianjurkan untuk sarapan anak, lo.

Sebab, sereal adalah makanan yang tinggi karbohidrat tapi rendah protein.

Sedangkan makanan yang dianjurkan adalah yang punya protein tinggi dan rendah karbohidrat.

Diketahui, karbohidrat berlebih bisa memicu diabetes atau memperparah kondisinya.

2. Roti Tawar dan Selai

Mungkin banyak ibu-ibu di rumah yang memilih roti dan selai untuk menu sarapan anak.

Sebab, menu ini paling simple dibuat saat sarapan.

Selain itu, rasanya juga enak karena ditambahi dengan selai.

Namun, meni sarapan enak ini juga bisa picu diabetes.

Kandungan karbohidrat yang tinggi dan serat yang rendah di dalamnya bisa menyebabman kadar gula darah naik.

3. Yogurt Buah

Yogurt buah juga biasa diberikan untuk makanan pendamping anak.

Namun, makanan yang dianggap sehat ini justru bida picu diabetes, lo.

Sebab, yogurt buah punya kandungan gula yang cukup tinggi di dalamnya.

Kandungan gula ini bikin kadar gula dalam darah naik.

Baca Juga: Diam-diam Batang Brokoli Bisa Usir Penyakit Menahun Ini! Sayang Banget Kalau Dibuang Emak-emak saat Masak