SajianSedap.com - Sebagian masyarakat Indonesia pastinya tahu belimbing wuluh.
Pohon belimbing wuluh ini bisa kita temukan dengan mudah dibeberapa daerah.
Biasanya buah belimbing wuluh ini enak dan segar untuk dijadikan rujak.
Ya, rasa belimbing wuluh yang sangat asam ini cocok jika dicocol dengan sambal kacang dan gula yang manis.
Namun meskipun asam, belimbing wuluh ini jadi kesukaan banyak orang dan juga bagus untuk kesehatan tubuh.
Tapi selain buahnya, kita juga ternyata bisa dapatkan manfaat dari daun belimbing wuluh, loh!
Apalagi untuk pengidap diabetes, wajib banget tahu manfaat daun belimbing wuluh ini.
Kita bisa dapatkan manfaatnya ini dengan minum air daun belimbing wuluh.
Lantas, bagaimana sih cara membuat ramuan dari daun belimbing untuk obat diabetes?
Kalau penasaran, mari kita simak sampai habis berikut ini.
Nyesel kalau tidak tahu!