SajianSedap.com - Cumi ternyata tidak bisa sembarangan diolah.
Bukan cuma karena rasanya jadi kurang enak saja, tapi cumi juga bisa jadi berbahaya bagi kesehatan.
Ya, cumi sebaiknya tidak dimasak bareng 2 bahan ini, lo.
Walau rasanya jadi enak, tapi mencampur cumi dengan 2 bahan ini malah bikin kandungan dalam cumi jadi berbahaya banget.
Kebiasaan makan cumi yang dimasak dengan 2 bahan ini bahkan bisa bikin pendek umur.
Yuk, cari tahu.
1. Santan
Cumi-cumi sering dikaitkan disebut makanan yang tinggi kolesterol.
Bagaimana faktanya?
Melansir Healthline, produk hewani adalah satu-satunya sumber makanan kolesterol.
Namun, cumi-cumi sebetulnya rendah lemak jenuh.