5. Ulangi menggunakan ujung pisau, tetapi lakukan dua kali.
6. Ulangi menggunakan ujung pangkal pisau.
7. Ulangi langkah 4 dan 5 sekali lagi, tetapi lakukan satu kali di setiap sisi.
8. Seka debu karbon yang dihasilkan dari pisau dengan hati-hati menggunakan lap piring yang bersih dan lembab. Pisau siap digunakan untuk mengiris bahan makanan.
Metode di atas disebut juga metode tiga-tiga-dua-dua-satu-satu. Cara ini memastikan bahwa mata pisau tajam dari ujung sampai pangkalnya.
Menajamkan pisau hanya pada satu sisi akan menyebabkan mata pisau miring ke satu arah, jadi pastikan untuk memberikan tekanan yang merata pada kedua sisi.
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul, Modalnya Cuma Jeruk Nipis, Pisau yang Berkarat Dijamin Bisa Kembali Bersih Kinclong, Begini Caranya