Waduh, Meski Musim Mangga Jangan Makan Kalau Alami Kondisi Ini, Fatal Akibatnya

By Idam Rosyda, Kamis, 3 November 2022 | 16:40 WIB
bahaya makan mangga (pixabay/artistLens)

2. Diare

Buah mangga ukuran sedang memiliki 3 gram serat di dalamnya.

Oleh karena itu, mengonsumsi mangga secara berlebihan bisa menyebabkan diare.

3. Kenaikan berat badan

Mangga kaya akan gula alami yang mengandung sekitar 31 gram per mangga.

Mangga sarat dengan kalori tetapi pada dasarnya tidak buruk.

Makan mangga secara berlebihan bisa menambah berat badan.

4. Dermatitis kontak

Mangga diketahui mengendalikan bahan kimia yang disebut urushiol.

Beberapa orang lebih rentan terkena dermatitis yang menyebabkan kulit terasa terbakar.

Pada orang yang sensitif, urushiol dapat menyebabkan ruam kulit alergi pada saat kontak.

Baca Juga: Cuma 2 Hari, Iseng-iseng Taruh Mangga Mentah di Tumpukan Beras, Ibu Rumah Tangga Kaget Setelah Buka Rice Box Malah Berubah jadi Begini