Bukan 991, Ini Dia Nomor Telepon Darurat Indonesia yang Harus Kamu Simpan di HP, Ada Nomor Polisi sampai Pemadam Kebakaran

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 5 November 2022 | 18:50 WIB
Harus tahu nomor telepon darurat di Indonesia berikut ini ()

Nomor Telepon untuk Informasi Gangguan atau Kerusakan Telepon : 117

Nomor Telepon Informasi Layanan PLN : 123

Cara Benar Mengatasi Luka Bakar

Alami luka bakar, begini cara penanganan yang tepat

Menurut penjelasan ahli, luka bakar secara umum dapat dibagi menjadi tiga tingkatan, tingkat pertama adalah kemerahan dan rasa sakit.

Kedua, adalah kemerahan, lepuh dan menutupi kulit dengan rasa sakit.

Sedangkan ketiga, berwarna putih, tanpa rasa sakit karena garis saraf telah hancur.

Luka bakar tahap pertama masih bisa ditangani sendiri. 

Sedangkan, luka bakar seperti yang disebutkan pada tingkat dua dan tiga sebaiknya mencari pertolongan medis.

Nah, pada dasarnya, sebagai pertolongan pertama pada luka bakar tingkat pertama, ada beberapa cara mudah yang bisa kita lakukan. 

1. Segera basuh luka di bawah air mengalir

Saat baru terkena bidang panas, segera letakkan tangan atau area yang terkena panas di bawah air yang mengalir.

Diamkan selama 10-15 menit hingga rasa sakit/perih hilang.

Baca Juga: Cacar Monyet Ditetapkan Jadi Darurat Kesehatan Global, Ini 5 Makanan yang Bisa Bantu Pulih Seketika, CATAT!