Kasih Tahu Pembantu Sekarang Juga, Jangan Lakukan Hal Ini Saat Mencuci Baju Kalau Mau Hasilnya Kayak Habis Dari Laundry

By Marcel Mariana, Selasa, 8 November 2022 | 06:30 WIB
hentikan lakukan 1 hal ini saat mencuci baju (kompas)

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Tumis Caisim Jamur Merang, Menu Serba Sayur Sehat yang Gampang Dibuat!

Angkat noda dengan segera

Jika pakaian terdapat noda, sebisa mungkin segera angkat dengan tisu sebelum mengendap ke serat kain.

Langkah ini penting dilakukan agar proses pembersihan noda tidak sulit dilakukan saat pakaian dicuci.

Gunakan air bersih dan jernih

Salah satu syarat penting agar pakaian menjadi bersih dan wangi seperti di laundry adalah mencucinya dengan air yang bersih dan jernih.

Hindari menggunakan air berulang-ulang untuk mencuci pakaian.

Kamu juga harus bisa memisahkan air untuk mencuci dan air untuk membilas pakaian.

Cek label perawatan pakaian

Cek label perawatan pakaian untuk mengetahui suhu air dan mode pencucian yang tepat sehingga tidak merusak pakaian.

Baca Juga: Resep Mapo Tofu Daging, Hidangan Lembut Dengan Rasa Nikmat yang Bisa Dibuat Dengan Mudah

Artikel telah ditayangkan di kompas dengan judul, Cara Mencuci Pakaian agar Bersih dan Wangi Seperti di Laundry