Kenapa Pintu Kulkas Tidak Bisa Tertutup Rapat? Terungkap Penyebabnya dan Cara Mengatasi Pintu Kulkas yang Tidak Rapat Tanpa Harus Beli Baru

By Virny Apriliyanty, Senin, 7 November 2022 | 11:50 WIB
Ini dia penyebab pintu kulkas tidak bisa tertutup rapat (Sandoff)

Pastikan kulkas rata dari depan ke belakang dan sisi ke sisi jika pintu masih tidak tertutup rapat.

2. Pindahkan bahan makanan atau minuman

Pada bagian area pintu kulkas, biasanya banyak orang meletakkan beragam minuman di dalam wadah sehingga membuat pintu kulkas tidak terutup rapat.

Oleh karena itu, pindahkan benda yang memberatkan pintu kulkas ke rak bagian dalam kulkas.

3. Ganti karet pintu lama dengan yang baru

Sering kali Anda hanya perlu mengganti karet pintu kulkas yang lama dengan yang baru.

Setiap 12 bulan atau lebih, periksa apakah gasket kulkas dalam kondisi baik.

Salah satu cara mengetahui apakah karet pintu kulkas buruk adalah menggunakan tes kertas.

Letakkan selembar kertas di antara pintu dan lemari es, tutup pintu lalu tarik.

Jika kertas mudah lepas, saatnya mengganti gasket karena sudah tidak menyegel dengan baik.

Cara Supaya Kulkas Tua Bisa Hemat Listrik

Baca Juga: Bisa Hemat Biaya Treatmen Klinik, Tumit Kering dan Pecah-Pecah Bisa Auto Mulus Kalau Rutin Dioles Satu Buah Ini Tiap Malam, Pasti Nyesel Baru Tahu Sekarang