Cuka untuk Menghilangkan Tangan Panas karena Cabai
Cabai mengandung zat bernapa capsaicin.
Senyawa inilah yabg mengelilingi cabai sehingga minyaknya mudah menyebar kemana saja.
Termasuk juga masuk ke kulit tangan.
Namun Sase Lovers tak perlu khawatir.
Anda bisa mengatasinya dengan cuka.
Cuka memiliki kandungan asam asetat yang dapat digunakan untuk menetralkan alkalinitas capsaicin.
Untuk memakainya juga sangat mudah.
- Tuang cuka ke tangan yang terkena cabai.
- Jika punya waktu, rendam dalam campuran cuka dan air selama 15 menit.
- Lalu, bersihkan.