Sel Kulit Mati Numpuk Bikin Badan Jadi Dekil, Mending Coba Pakai Tomat untuk Bikin Kulit Jadi Bersih Bercahaya, Intip Caranya Yuk!

By Gusthia Sasky T, Senin, 7 November 2022 | 15:40 WIB
Jangan biarkan badan penuh sel kulit mati, maka itu mending gunakan saja tomat untuk bikin kulit jadi bersih besinar. (Freepik)

Bagi Anda yang kulitnya sering merah-merah karena meradang coba gunakan tomat.

Ya, Anda bisa oleskan tomat ke kulit untuk bantu ringankan rasa sakit karena iritasi.

Baca Juga: Ingin Cepat Hamil? Coba Suburkan Kandungan dengan Rajin Makan Tomat yang Diolah Seperti Ini, Harapan Punya Momongan Pasti Terwujud!

6. Merangsang produksi kolagen

Gak perlu minum pil kolagen yang belum tentu ngefek.

Sebab kini Anda bisa memanfaatkan tomat saja untuk meningkatkan kolagen pada kulit.

Jika kolagen meningkat, tentu bisa membuat kulit Anda jadi lebih kencang.

7. Sifat anti penuaan

Yang mau punya wajah cantik awet muda segeralah konsumsi tomat.

Ya, semua vitamin yang ada di dalam tomat ternyata bisa mengurangi bintik di wajah, garis halus, bahkan kerutan sekalipun.

Nah, vitamin B pada tomat juga bisa mengurangi hiperpigmentasi dan kerusakan kulit akibat sinar matahari.

8. Melawan kerusakan sel