Tolong Para Emak-emak Wajib Ingat, Cek 4 Hal Ini Sebelum Beli Bawang Merah di Pasar, Jangan Sampai Ketipu Pedagang Nakal

By Marcel Mariana, Jumat, 11 November 2022 | 08:25 WIB
4 cara yang harus diperhatikan agar tidak ditipu penjual bawang merah (kompas)

Cara Memilih Bawang Merah

Bawang merah memang sangat mudah ditemukan di pasar.

Jadi tidak heran para ibu rumah tangga akan membelinya.

Dalam memilih bawang merah ternyata kita tidak bisa main asal pilih ya.

Jika asal-asalan bisa saja kita malah dapat yang busuk.

Berikut cara memilih bawang yang bagus melansir dari The Spruce Eats.

1. Pilih yang berat dan keras

Selama ini pasti anda belum tahu cara satu ini.

Pastikan anda mengambil beberapa umbi lalu membandingkannya.

Sebaiknya, pilihlah bawang merah yang berat dan teksturnya keras.

Dua hal tersebut menandakan bahwa bawang merah masih segar dan bagus kualitasnya.

Baca Juga: Malam Ini Harus Nyoba, Panggang Bawang Merah Lalu Makan Hangat-hangat, Besok Pagi Pasti Takjub Rasakan Hal Ini di Tubuh