Belum Tua Tapi Sudah Sering Nyeri Lutut? Harus Tahu Penyebabnya Ternyata Karena 3 Hal Ini , Tua Nanti Bisa Sengsara

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 19 November 2022 | 15:10 WIB
Ini dia penyebab nyeri lutut di usia muda yang harus kita tahu (Freepik)

Baca Juga: Makan Hati Nyeri Lutut Ganggu Aktifitas, Cukup Ambil Buah Murah Ini dan Rasakan Perubahan Luar Biasanya Dalam Sekejap

Tetapi gejalanya bisa diredakan menggunakan cara berikut:

- Tempelkan es batu yang sudah dibungkus handuk ke lutut yang sakit dan biarkan selama 20 menit, agar mengurangi peradangan.

- Minum obat pereda nyeri yang bisa dibeli di pasaran, misalnya ibuprofen atau aspirin.

- Jangan lupa untuk beristirahat dan jangan lakukan hal-hal yang berat dan dapat membuat lutut cedera.

- Cobalah untuk menurunkan berat badan, karena obesitas menyebabkan tekanan berlebih di kaki.

Sakit lutut yang disebabkan oleh junvenile arthritis lakukan hidroterapi dan temui ahli reumatologi.

Makanan untuk Obat Nyeri Lutut

Nyeri lutut memang salah satu penyakit yang menyiksa.

Jika rasa nyeri menyerang, Anda pasti akan sulit menjalani aktivitas.

Namun, tak perlu lagi pusing karena ada kok makanan untuk obat nyeri lutut.

Makanan untuk Obat Nyeri Lutut