Heboh Kebakaran Hebat Di Pasar Kesamben Blitar, Ternyata Begini Cara Tepat Pertolongan Pertama Pada Luka Bakar yang Wajib Diketahui

By Gusthia Sasky T, Senin, 28 November 2022 | 14:40 WIB
Kebakaran terjadi di pasar kesamben, beginilah cara tepat mengobati luka bakar yang benar. (Youtube.com/TribunJateng dan Getty Images.)

2. Evakuasi

Jika api tak bisa dipadamkan, maka carilah jalan keluar dan evakuasi diri.

Selamatkan juga semua orang atau anggota keluarga yang ada.

Biasanya jika kebakaran terjadi di sebuah gedung, akan ada pengeras yang memberikan petunjuk arah untuk penghuni gedung.

Namun jika tidak ada, ikuti petunjuk arah evakuasi yang biasa terpasang di dinding.

Satu hal yang harus diperhatikan adalah jangan keluar dari gedung menggunaan lift karena dikhawatirkan dapat berhenti mendadak saat kondisi darurat.

Selain itu, hindari terjebak keramaian.

Penyebab banyaknya korban kebakaran biasanya karena penghuni gedung yang fokus pada satu akses keluar gedung.

Penghuni gedung berdesakan dan terlanjur menghirup asap kemudian pingsan.

Sebaiknya jika terjebak keramaian, usahakan mencari jalan lain, bisa dengan ke ujung ruangan, lorong atau tangga.

Baca Juga: Mesin Pesawat Lion Air JT330 Dikabarkan Terbakar di Udara, Insiden Serupa Ternyata Pernah Dialami 3 Maskapai Lain, Nahas Semua Berakhir Pilu

3. Matikan kompor dan listrik jika menyala