Benarkah Langsung Menekuk Kaki setelah Olahraga Bisa Sebabkan Varises? Begini Penjelasan Ahli

By Hani Arifah, Minggu, 4 Desember 2022 | 08:05 WIB
Benarkah langsung menekuk kaki setelah olahraga bisa sebabkan varises? ()

Baca Juga: Pantas Penyakit Jantung Kakek Gak Pernah Kambuh Lagi, Ternyata Gak Cuma Gegara Rajin Olahraga, Satu Bumbu Dapur Ini Juga jadi Rahasia Sehatnya

Jadi, dapat disimpulkan kalau anggapan soal langsung menekuk lutut setelah olahraga menyebabkan varises cuma mitos, ya.

Namun, duduk atau bersila terlalu lama lah yang bisa menyebabkan varises.

Faktor Risiko

Secara faktor risiko, perempuan sekitar dua kali lebih mungkin mengalami varises dibandingkan laki-laki.

Penelitian berjudul Evidence for A Genetic Role in Varicose Veins and Chronic Venous Insufficiency (2012) oleh J Krysa dan rekannya, menemukan faktor risiko lain.

Hasilnya adalah perempuan berisiko mengembangkan varises lebih dari 60% ketika salah satu orang tuanya memilikinya.

Oleh sebab itu, dr Paul menyarankan untuk menjaga keseimbangan antara duduk dan berdiri dalam aktivitas sehari-hari.

"Selain itu, pertahankan berat badan yang sehat dan jangan merokok.

Sebab, tambahan berat badan memberi lebih banyak tekanan pada pembuluh darah," lanjut dr Paul.

Nah, sekarang kamu jadi tahu bahwa peningkatan risiko varises terjadi karena duduk dalam durasi lama dan faktor risiko lainnya, ya.

Baca Juga: Adjie Massaid Sampai Markus Kiddo Terkena Serangan Jantung Setelah Olahraga, Ini Dia Penyebab Utama Serangan Jantung Bisa Terjadi Saat Olahraga! Harus Catat

Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul Apakah Menekuk Kaki setelah Olahraga Sebabkan Varises? Ini Penjelasannya