SajianSedap.com - Berkebun kini menjadi salah satu hobi masyarakat.
Sejak pandemi dan tidak bisa kemana-mana, jadi alasan masyarakat memilih berkebun di rumah.
Tak sedikit yang menanam bahan-bahan dapur seperti cabai di rumah.
Tapi tentunya menanam cabai bukan hal mudah.
Terutama cabai yang sulit sekali untuk subur.
Maka dari itu dibutuhkan trik tertentu dalam menanam cabai di rumah.
Salah satunya dengan garam.
Tanaman cabai jad auto subur persis petani berpengalaman.
Manfaat Garam untuk Tanaman
Ada sejumlah alasan menambah garam saat menanam adalah hal terbaik.
Bahkan bisa membantu menghemat pupuk dan air.
Baca Juga: 8 Cara Menanam Cabai yang Tumbuh Subur, Hasilnya Tinggal Petik Buat Bumbu Masak