Cara Memakai Tepung Maizena untuk Membersihkan Noda Minyak di Baju, Cuma Butuh Waktu 10 Menit Saja

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 21 Desember 2022 | 14:45 WIB
Noda minyak yang ada di baju bisa dihilangkan dengan memakai tepung maizena ()

SajianSedap.com - Sase Lovers yang hobi memasak pasti nggak asing dengan tepung maizena.

Tepung dari jagung yang satu ini memang sering dipakai untuk memasak.

Biasanya kita memakainya untuk mengentalkan masakan.

Tapi ternyata kegunaannya nggak hanya untuk memasak saja lho.

Tahukah Anda kalau maizena bisa digunakan untuk membersihkan noda minyak?

Untuk menggunakannya juga gampang banget.

Yuk ikuti caranya berikut ini.

Cara Membersihkan Noda Minyak di Baju dengan Tepung Maizena

Selain untuk mengentalkan makanan, tepung maizena juga bisa menyerap benda cair.

Salah satunya adalah minyak.

Karena itu noda minyak yang ada di pakaian bisa bersih dengan tepung maizena.

Cara memakainya sangat mudah.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Minyak di Serbet Dapur dalam Sekejap, Cukup Pakai 2 Bahan yang Ada di Rumah Ini