Bikin Malu Kalau Ada Tamu, Cara Hilangkan Kerak Kuning di Kloset Cuma Pakai Air Rebusan Cuka dan Baking Soda, Langsung Rontok Sendiri

By Virny Apriliyanty, Minggu, 25 Desember 2022 | 16:40 WIB
Cara menghilangkan kerak kuning di toilet (express.co.uk)

- Melarutkan kotoran atau kerak pada keramik

- Membersihkan bagian logam dari karat

- Bisa menguapkan dirinya sendiri, sehingga cuka menghilangkan bau tak sedap

- Melarutkan batu ginjal

- Membunuh bakteri shigella (agen penyebab disentri) dan E.coli.

Cara Alami Hilangkan Bau Di Kloset

Melansir dari Livspace, ada beberapa bahan alami yang bisa Anda gunakan untuk membersihkan kloset kamar mandi yang bau.

Lemon

Rasa lemon yang segar ternyata bukan cuma bisa menyegarkan mulut, namun juga kamar mandi yang bau.

Untuk menghilangkan bau dari kloset dengan lemon, Anda cukup mengiris lemon dan meletakkannya di kamar mandi.

Menaruh irisan lemon di kamar mandi bisa usir bau di kloset

Nantinya lemon akan menyerap bau dan memberikan sentuhan sedikit sitrat sebagai gantinya.

Jangan lupa untuk ganti lemon setiap minggu agar wanginya tetap terjaga ya.

Baca Juga: 3 Bahan untuk Rontokan Kerak Di Kloset, Sekali Coba Langsung Kinclong Kembali