1/2 buah bawang bombay, cincang halus
2 buah cabai merah besar, buang biji, potong kotak kecil
2 butir telur asin matang, cincang kasar
1/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
100 ml air
1 sendok teh maizena dan 1 sendok teh air, larutkan
1 sendok makan minyak goreng untuk menumis
Resep Sayap Ayam Saus Telur Asin
Waktu: 45 Menit
Sajian: 5 porsi
Bahan:
10 buah sayap ayam, potong 2, buang ujungnya
1 sendok teh garam