Trik Ampuh Menghilangkan Kerak Hitam di Lubang Kloset, Wajib Pakai Bahan Alami Ini karena Gak Mempan Kalau Cuma Disikat

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 22 Januari 2023 | 16:25 WIB
Kerak hitam di lubang kloset bisa dibersihkan dengan memakai bahan alami ini (Youtube/Creativo Youtube)

Jamur akan tumbuh di kloset.

Alasannya tentu karena kloset menyediakan tempat berkembang biak yang ideal.

Jamur membutuhkan lingkungan yang lembap untuk tetap hidup, serta permukaan organik untuk tumbuh.

Endapan air keras di bawah tepi kloset Anda menyediakan tempat berkembang biak bagi jamur.

Lumut tumbuh di bawah kondisi yang sama seperti jamur.

Jamur dan lumut dapat tampak hitam.

Organisme ini akan menyebabkan masalah pernapasan bagi manusia.

Tentu karena jamur dan lumut melepaskan spora kecil ke udara.

Efeknya bisa menurunkan kualitas kesehatan tubuh bagi Anda dan keluarga.

Baca Juga: Cara Merontokkan Kerak Hitam Gosong di Setrikaan, Cukup Pakai 4 Bahan ini

Jika ini terjadi di kamar mandi, bisa menggunakan pemutih untuk membasminya.

Pemutih akan membunuh jamur dan lumut serta organisme saluran pembuangan.