Gak Perlu Panggil Tukang, Bikin Tandon Air Bebas Lumut Ternyata Gampang, Cukup Pakai 5 Bahan Dapur Ini Langsung Bersih Seketika

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Jumat, 10 Februari 2023 | 07:25 WIB
Tandon air yang berlumut bisa dibersihkan dengan mudah menggunakan bahan ini (SSR Cleaning)

Buka penutupnya dengan lebar ya.

Tujuannya agar seluruh air bisa terbuang tuntas.

Kemudian sikat dengan bersih dinding bagian dalam tandon dengan menggunakan sabun pencuci piring.

Jika bisa masuk ke dalamnya, maka masuklah ke dalamnya.

Anda bisa menyikat dengan maksimal jika bisa masuk ke dalam tandon.

Kalau dengan sabun pencuci piring lumut tetap tak bisa mengelupas, gunakan air panas.

Guyur semua sisi dinding yang ada, baru sikat dengan sabun pencuci piring.

2. Manfaatkan air kapur

Kapur adalah bahan yang bersifat keras.

Jadi bahan ini bisa membuat kerak yang menempel lebih mudah mengelupas.

Baca Juga: Tak Perlu Panggil Tukang, Cara Bersihkan Lumut dari Tandon Air Cukup Diguyur dengan 1 Bahan Ini, Hasilnya Pasti Bikin Takjub Orang Serumah

Anda bisa menggunakan kapur tulis yang dihaluskan.

Kemudian campurkan dengan beberapa liter air.