Trik Menghilangkan Noda Minyak yang Nempel Di Tembok Dapur, Sekali Gosok Kotoran Auto Rontok dengan 4 Bahan Ini

By Gusthia Sasky T, Senin, 13 Februari 2023 | 18:25 WIB
Trik menghilangkan noda minyak yang nempel di tembok dapur (Adobe stock)

Nah, rupanya cuka jadi bahan alami yang bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan noda minyak di tembok dapur.

Caranya sangat mudah sekali. 

Tuang cuka ke spons kemudian gosok noda berminyak yang ada di tembok.

Diketahui cuka mengandung asam asetat, yang dapat memecah minyak dan lemak.

2. Sabun cuci piring

Sabun cuci piring memang dikenal bisa mengangkat lemak di piring atau alat masak yang kotor.

Nah, di balik itu ternyata sabun cuci piring juga bisa dimanfaatkan untuk mengatasi noda minyak di tembok.

Sabun cuci piring bisa menghilangkan noda minyak yang ada di tembok dapur.

Caranya cukup rendam kain lap dalam air panas.

Kemudian peras kain lap, tambahkan sedikit sabun cuci piring dan gosok ke noda yang berminyak.

3. Soda kue

Bahan kue yang satu ini gak mungkin gak ada di dapur Anda.

Nah, bahan dapur ini bisa Anda manfaatkan juga loh.

Baca Juga: Cara Masak Nasi Rendah Kalori, Gak Akan Takut Gemuk Lagi Kalau Tambahkan 3 Sendok Bahan Ini Saat Dimasak