Tak Perlu Beli Cat, Begini Cara Mudah Menghilangkan Karat di Teralis Besi Jendela Cuma Pakai Bahan yang Ada di Dapur

By Amelia Pertamasari, Minggu, 19 Februari 2023 | 12:10 WIB
Cara membersihkan teralis jendela rumah yang berkarat. (Kompas)

SajianSedap.com Jendela rumah dapat diartikan sebagai salah satu lubang yang terdapat penutupnya.

Pada dasarnya fungsi jendela sama yaitu sebagai fasilitas untuk masuknya sinar matahari dari luar ke dalam rumah.

Cahaya matahari yang masuk ke dalam berfungsi untuk membantu membunuh bakteri maupun kuman yang ada di dalam rumah.

Dalam pemasangannya, tak sedikit orang menggunakan teralis pada jendela rumah untuk menambah keamanan.

Ini dijadikan sebagai rintangan kecil yang membuat seorang maling berpikir dua kali untuk masuk ke dalam rumah.

Umumnya teralis terbuat dari besi yang materialnya memang terkenal kuat dan tidak mudah rusak.

Sayangnya, besi memiliki kelemahan dengan timbulnya karat setelah usianya yang cukup tua.

Munculnya karat tentu bisa menjadi masalah bagi pemilik rumah, baik untuk tampilan jendelanya maupun kesehatan.

Tapi jangan ambil pusing dulu, berikut ini ada cara menghilangkan karat di teralis besi jendela dengan mudah.

Cara Menghilangkan Karat di Teralis Besi Jendela

Dilansir dari Central Fence Co, berikut ini langkah-langkah dalam mengatasi karat yang muncul pada teralis besi di rumahmu.

Anda bisa memanfaatkan pembersih DIY dari bahan dapur Anda. Yuk simak!

Baca Juga: Kinclong Seperti Baru Lagi, Ini Cara Menghilangkan Noda Karat di Bagian Dalam Rice Cooker, Modal 1 Bahan Dapur Ini